Seorang WNI terjebak di Jalur Gaza, Palestina. Sementara, Dubes RI untuk Mesir AM Fachir mengatakan, yang bersangkutan dalam keadaan aman di penjara.