Sebagian warga korban gempa di Manokwari memilih mengungsi di rumah sakit setempat. Mereka merasa aman di RS bersama anggota keluarga yang masih dirawat.