8 Tahun Penjara untuk Al Amin

ferry, Jurnalis
Selasa 12 Oktober 2010 10:35 WIB

Percakapan Al Amin Nur Nasution dengan Azzirwan menguatkan putusan majelis hakim Pengadilan Tipikor. Al Amin divonis delapan tahun penjara dan denda Rp250 juta.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya