Seorang pasien di Jember yang diduga stres lantaran ditinggal suami, tiba-tiba mengamuk dengan mengusir pasien lain dan mengusir orang yang mendekatinya.