Petugas Terjatuh Saat Coba Flying Fox

ferry, Jurnalis
Selasa 28 September 2010 14:06 WIB

Seorang petugas tiket Kebun Binatang Gembiraloka Yogyakarta tewas setelah terjatuh dari tower flying fox. Korban terjatuh karena lupa pasang pengaman tali.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya