Kepergian Aiptu Baik Sinulingga akibat ditembak sekelompok orang tak dikenal di Polsek Hamparan Perak, diratapi istri korban, yang tidak percaya korban tewas secara tragis.