Pemudik Motor Tewas di Perjalanan Pulang

ferry, Jurnalis
Selasa 21 September 2010 11:07 WIB

Seorang pemudik motor yang sedang melakukan perjalanan pulang, ditemukan tewas di sebuah pinggir jalan di Gresik, Jawa Timur. Diduga, korban tewas karena kelelahan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya