Pelaku penipuan diamankan polisi karena menipu pedagang cabai di Tamansari, Jakarta Barat. Pelaku menipu pedagang dengan jimat cincin dan kertas bertuliskan huruf Arab.