JK Terkesan dengan Film Sang Pencerah

ferry, Jurnalis
Selasa 14 September 2010 13:22 WIB

Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla terkesan dengan film Sang Pencerah. Menurutnya, film karya sutradara Hanung Bramantyo tersebut sangat bagus dan luar biasa.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya