Rumah Nyaris Ludes Akibat Petasan

ferry, Jurnalis
Senin 06 September 2010 11:21 WIB

Sebuah rumah warga di Bangkalan, Madura, Jawa Timur, nyaris ludes terbakar karena ledakan petasan. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam musibah tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya