Pasar tumpah menjadi salah satu hal yang harus diwaspadai para pemudik. Pasalnya, keberadaan pasar tumpah kerap mengakibatkan kemacetan panjang.