Polisi berhasil menangkap dua warga negara Turki yang diduga sebagai pelaku kejahatan hipnotis di Lampung. Keduanya ditangkap di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat.