Sebuah kapal barang karam akibat diterjang ombak setinggi empat meter di Toli-Toli. Sementara, Sabtu lalu kapal rombongan anggota DPR diterjang ombak di Menado.