Tiga petugas Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendapat perlakukan buruk selama ditahan kepolisian Malaysia. Mereka diperlakukan layaknya tahanan kriminal.