Banyak masalah pencernaan dapat menyerang tubuh manusia karena tidak membiasakan menyantap sahur. Pasalnya, menu sahur menjadi asupan kalori dan protein selama kita berpuasa.